Tempat Informasi Obat Herbal Terlengkap
Memberikan Informasi Obat Herbal Serta Berbagai manfaat Tanaman Obat Herbal Untuk Pengobatan Herbal

Obat Herbal Menyembuhkan Amandel

Sunday, October 31, 2010

Obat Herbal ini disebut 7 ramuan jamu obat herbal yang ampuh menyembuhkan penyakit amandel, dengan menggunakan campuran dari berbagai tanaman obat herbal yang banyak terdapat di sekitar kita yaitu sambiloto, daun sambung nyawa, kunyit, mengkudu, akar kembang, jeruk nipis, kencur, jahe merah, keladi tikus dan lain - lain.

Berikut  adalah cara mengobati amandel dengan menggunakan obat herbal:

1. Siapkan 30 gram tanaman obat herbal sambiloto yang segar dan siapkan juga 10 lembar daun cocor bebek segar, kemudian kedua tanaman obat herbal tersebut direbus dengan 600 cc air hingga tersisa 300 cc, setelah itu rebusan tersebut disaring.
Caranya :
Kumur air rebusan 2 kali sehari

2. Siapkan 7 lembar tanaman obat herbal daun sambung nyawa, rebus tanaman obat herbal tersebut dengan 400 cc air sehingga menjadi 200 cc, kemudian minumlah airnya sewaktu hangat
Caranya :
Minum ramuan obat herbal ini 2 kali sehari

3. Siapkan beberapa tanaman obat herbal buah mengkudu yang matang, kemudian mengkudu dimasak lalu ditambahkan madu secukupnya kemudian diminum
Caranya :
Minum ramuan obat herbal ini 2 kali sehari

 

4. Berkumur air garam hangat 3-4 kali sehari.
5. Lakukan kompres dengan air panas, dengan meletakkannya dileher, lakukan setiap hari.

Semoga info obat herbal untuk obat amandel ini bermanfaat

Komentar Andainfo obat herbal 1 comments:

bashorigaib said...

Thanks.............

Post a Comment

Berlangganan Artikel Obat Herbal Gratis - Masukan Email Anda:

Delivered by FeedBurner